dosen TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU INPUT ANALOG

 


Komentar

  1. Teknik Kalibrasi suhu pada MCU untuk Sensor Analog
    Terdapat Sensor (Suhu, Kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran, volume, putara, salinitas, gas, dll). Sensor analog dimana outputnya berupa tegangan yag ketika dihubungkan pada MCU menggunakan pin analog (AO). Yang pertama dilihat dari MCU yaitu catu daya pada VCC (Range dari 0V – 5V). Kemudian MCU dihubungkan dengan laptop (PC) menggunakan program standart.
    Pada pin AO sebelum dihubungkan langsung dengan sensor diberi potensiometer dengan range 0 – 1KOhm, kaki positif diberi daya 5V dan kaki negative diberi ground. Yang berarti ketika potensiometer diputar maksimum 1KOhm memiliki tegangan 5V, begitu sebaliknya ketika potensiometer 0 Ohm maka memiliki tegangan 0V.
    Menggunakan program bawaan MCU, misalkan Arduino IDE. Pada PC akan keluar tegangan pada saat 0V menghasilkan nilai 0 dan pada saat 5V menghasilkan nilai (misalkan 255, yang kemudian dicari nilai binernya. Nilai biner dari 255 yaitu 1111 1111 = 8 bit). Untuk melakukan pengukuran tegangan diberi voltmeter yang diletakkan antara pin AO dan potensiometer. Voltmeter ini digunakan untuk mengukur tegangan input pada pin AO.
    Contoh penggunaan Sensor Suhu, dengan menggunakan kalibrator berupa thermometer.
    Pertama siapkan gelas yang berisi air, masukkan thermometer dan sensor suhu tadi, sensor suhu biasanya dihubungkan dengan driver yang berisi kumpulan elektronik. Driver tersebut dihubungkan pada pin AO MCU yang dipasang voltmeter. Tujuan dari percobaan tersebut yaitu untuk mendapat grafik, dimana nilai tegangan akan ditampilkan pada monitor (dalam percobaan ini misalnya 0 – 255)
    Pada saat sensor suhu dan thermometer dimasukkan pada air, thermometer menunjukkan suhu misalkan 30 derajat dengan tegangan tertentu yang akan menunjukkan nilai decimal msalkan 100. Kemudian kita masukkan bongkahan es pada gelas, maka suhu akan turun yang terbaca pada thermometer, misalkan 4 derajat yang menghasilkan nilai decimal 10. Kemudian air gelas tadi diganti air panas dengan suhu 90 derajat menghasilkan nilai decimal kira-kira 200. Kemudian dibiarkan hingga suhu turun kembali 30 derajat dengan nilai decimal 100 (kembali ke suhu kamar). Nilai suhu yang diperoleh tadi dibuat grafik, yang menghasilkan garis lurus. Kemudian kita cari persamaan garisnya dengan rumus y=mx + 3 (sumbu x sebagai suhu, dan sumbu y sebagai nilai decimal) dimana nilai m=y/x, diperoleh nilai m= 30/60 = 0,5. Jadi y=0,5x + 3. Nilai y tersebut di masukkan pada software yang terdapat pada MCU.
    Nama : Sri Devi Ratna Sari
    Kelas : TT2D
    No. Absen : 22
    NIM : 1931130071
    Kordinat Lokasi: (Rumah, Leces-Probolinggo)/ -7.8425239 ; 113.2194985

    BalasHapus
  2. TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU INPUT ANALOG
    Input analog dapat digunakan pada sensor suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran,volume, putaran, salinitas, gas, dll. Tegangan yang digunakan 0-5 volt.Input analog pada MCU dihubungkan dengan resistor. Mengukur tegangan input analog dengan menambahhkan potensiometer yang dihubungkan antara mcu dengan ground. Untuk pengukuran tegangan mengunakan alat yaitu voltmeter. MCU yang sudah diprogram kemudian dapat dihubungkan ke PC. Kalibrator adalah suatu alat ukur supaya alat ukur lebih akurat dalam mengkalibrasi, seperti thermometer.
    Contoh kalibrasi pada sensor suhu : yang pertama siapkan gelas yang diisi dengan air raksa kemudian masukkan thermometer dan sensor suhu pada gelas. Terdapat driver yang menghubungkan antara sensor suhu dengan input analog pada MCU kemudian ukur menggunakan voltmeter. Kemudian di monitor akan menampilkan nilai suhu dalam derajat bukan degre. Cara merubah degree menjadi derajat diubah pada software yang ada dimonitor menggunakan rumus : Y=m X+C . C adalah nilai titik perpotongan.

    Nama : Charisatun Nisa’
    Kelas : 2D TT
    NIM : 1931130036
    Koordinat : -7,5972711, 112,2191174 ( dirumah, Jombang)

    BalasHapus
  3. 2DTT24_WIDYANI NURUL HIDAYANTI7 Juni 2021 pukul 19.05

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Terdapat beberapa Sensor yaitu Sensor Suhu, Sensor Kelembapan, Sensor Intensitas Cahaya, Sensor Level, Tekanan, Aliran, Putaran, Salintas, Gas, dll.

    Sensor analog merupakan sensor yang outputnya berupa tegangan. Jika ingin disambungkan oleh mikrokontroler, maka pin yang digunakan harus analog pula. Selain itu, yang dibutuhkan yaitu catu daya/VCC tergantung VCC tiap mikrokontrolernya. Range Catu Daya/VCC pada nodeMCU sebesar 0-5V. Input serial dihubungkan dengan laptop/PC. Untuk membuat rangkaian, maka input analog pada NodeMCU dihubungan dengan potensiometer yang bisa diubah besarnya. Pada Arduino menggunakan PC, jika potensio menunjukkan 0V, maka nilai pada Arduino sebsar 0 . Jika potensiometer memberi tegangan sebesar 5V, maka nilai pada Arduino sebesar 255 tergantung NodeMCUnya. Nilai tersebut merupakan nilai Hexadecimal. Nilai 255 tersebut dicari terlebih dahulu nilai binernya yaitu dengan cara membagi 255 dibagi 2 yang hasilnya 127 sisa 1. Lalu, 127 dibagi 2 hasilnya 63 sisa 1. Kemudian 63 dibagi 2 hasilnya 31 sisa 1. 31 dibag 2 haislnya 15 sisa 1. 15 dibagi 2 hasilnya 7 sisa 1. 7 dibagi 2 hasilnya 3 sisa 1. 3 dibagi 2 hasilnya 1 sisa 1. Maka biner dari 255 yaitu 1111 1111. Artinya system mikroprsesor , Nilai analog to digitalnya mengkonverter sebesar 8 bit. Biner 0000 0000 = 00, jika biner 1111 1111 = FF.

    Untuk kalibrasi, pertama membuat Tabel untuk mengukur tegangan input Analog pada nodeMCU menggunakan multimeter / Voltmeter. Lalu, ada kalibrator yaitu menggunakan thermometer / thermometer air raksa (jika menggunakan sensor suhu). Awalnya, siapkan gelas berisi air. Lalu masukkan termometernya. Misalnya, sensor suhunya menggunakan sensor termokopel yang terdapat driver yang berisi komponen elektronik. Lalu sensor tersebut dihubungan dengan ADC atau A0 (Input Analog). Pada hubungan anatara A0 dengan sensor tersebut diberi multimeter atau voltmeter. Tujuan pembuatan rangkaian ini agar didapatnya grafik pembanding nilai-nilai pengukuran dengan penggunaan potensiometer, nilai-nilai pada sensor, dan nilai-nilai skala pada thermometer.

    Misalnya, besarnya suhu air dalam gelas yaitu 30 derajat celcius, besarnya tampilan pada PC yaitu nilai decimal rentang dari 0-225, misal besarnya 120. Maka nilai 120 tersebut harus dikonversi ke derajat. Lalu, membuat table berisikian pengukuran suhu pada air jika diberi es batu maka suhu nya akan rendah. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan naik, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table tersebut. Sehingga, hasil dari table tersebut menghasilkan sebuah grafik perubahan suhu air dalam gelas. Setelah itu, pengukuran dilanjutkan dengan mengukuur suhu air yang sudah direbus misalkan suhunya 90 derajat celcius. Lalu suhu tersebut dikonversi ke biner. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan turun sampai suhu kamar, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table baru. Lalu, hasil table baru tersebut akan melanjutkan grafik yang sudah dibuat tadi. Yang ditampilkan pada PC atau computer nantinya akan berubh menjadi derajat bukan lagi decimal. Nilai derajat tersebut didapat dengan cara merubah program dengan persamaan garis lurus yaitu Y(t) = mx + c. C merupakan nilai awal pada grafik. m merupakan nilai koefisisen arah atau kemiringan. Nilai m = y/x

    NAMA : WIDYANI NURUL HIDAYANTI
    KELAS : 2D
    NO URUT : 24
    NIM : 1931130064
    KOORDINAT LOKASI : -7.9448173, 112.6170417

    BalasHapus
  4. 2DTT24_WIDYANI NURUL HIDAYANTI7 Juni 2021 pukul 19.08

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Terdapat beberapa Sensor yaitu Sensor Suhu, Sensor Kelembapan, Sensor Intensitas Cahaya, Sensor Level, Tekanan, Aliran, Putaran, Salintas, Gas, dll.

    Sensor analog merupakan sensor yang outputnya berupa tegangan. Jika ingin disambungkan oleh mikrokontroler, maka pin yang digunakan harus analog pula. Selain itu, yang dibutuhkan yaitu catu daya/VCC tergantung VCC tiap mikrokontrolernya. Range Catu Daya/VCC pada nodeMCU sebesar 0-5V. Input serial dihubungkan dengan laptop/PC. Untuk membuat rangkaian, maka input analog pada NodeMCU dihubungan dengan potensiometer yang bisa diubah besarnya. Pada Arduino menggunakan PC, jika potensio menunjukkan 0V, maka nilai pada Arduino sebsar 0 . Jika potensiometer memberi tegangan sebesar 5V, maka nilai pada Arduino sebesar 255 tergantung NodeMCUnya. Nilai tersebut merupakan nilai Hexadecimal. Nilai 255 tersebut dicari terlebih dahulu nilai binernya yaitu dengan cara membagi 255 dibagi 2 yang hasilnya 127 sisa 1. Lalu, 127 dibagi 2 hasilnya 63 sisa 1. Kemudian 63 dibagi 2 hasilnya 31 sisa 1. 31 dibag 2 haislnya 15 sisa 1. 15 dibagi 2 hasilnya 7 sisa 1. 7 dibagi 2 hasilnya 3 sisa 1. 3 dibagi 2 hasilnya 1 sisa 1. Maka biner dari 255 yaitu 1111 1111. Artinya system mikroprsesor , Nilai analog to digitalnya mengkonverter sebesar 8 bit. Biner 0000 0000 = 00, jika biner 1111 1111 = FF.

    Untuk kalibrasi, pertama membuat Tabel untuk mengukur tegangan input Analog pada nodeMCU menggunakan multimeter / Voltmeter. Lalu, ada kalibrator yaitu menggunakan thermometer / thermometer air raksa (jika menggunakan sensor suhu). Awalnya, siapkan gelas berisi air. Lalu masukkan termometernya. Misalnya, sensor suhunya menggunakan sensor termokopel yang terdapat driver yang berisi komponen elektronik. Lalu sensor tersebut dihubungan dengan ADC atau A0 (Input Analog). Pada hubungan anatara A0 dengan sensor tersebut diberi multimeter atau voltmeter. Tujuan pembuatan rangkaian ini agar didapatnya grafik pembanding nilai-nilai pengukuran dengan penggunaan potensiometer, nilai-nilai pada sensor, dan nilai-nilai skala pada thermometer.

    Misalnya, besarnya suhu air dalam gelas yaitu 30 derajat celcius, besarnya tampilan pada PC yaitu nilai decimal rentang dari 0-225, misal besarnya 120. Maka nilai 120 tersebut harus dikonversi ke derajat. Lalu, membuat table berisikian pengukuran suhu pada air jika diberi es batu maka suhu nya akan rendah. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan naik, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table tersebut. Sehingga, hasil dari table tersebut menghasilkan sebuah grafik perubahan suhu air dalam gelas. Setelah itu, pengukuran dilanjutkan dengan mengukuur suhu air yang sudah direbus misalkan suhunya 90 derajat celcius. Lalu suhu tersebut dikonversi ke biner. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan turun sampai suhu kamar, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table baru. Lalu, hasil table baru tersebut akan melanjutkan grafik yang sudah dibuat tadi. Yang ditampilkan pada PC atau computer nantinya akan berubh menjadi derajat bukan lagi decimal. Nilai derajat tersebut didapat dengan cara merubah program dengan persamaan garis lurus yaitu Y(t) = mx + c. C merupakan nilai awal pada grafik. m merupakan nilai koefisisen arah atau kemiringan. Nilai m = y/x

    NAMA : WIDYANI NURUL HIDAYANTI
    KELAS : 2D
    NO URUT : 24
    NIM : 1931130064
    KOORDINAT LOKASI : -7.9448173, 112.6170417

    BalasHapus
  5. TT_2D_08_Fahrezi Fitria Agasi7 Juni 2021 pukul 22.09

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Pada MCU di atas input analognya menggunakan sensor suhu yang meliputi suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran,volume, putaran, salinitas, gas, dll. Tegangan yang digunakan yaitu antara 0V-5V. Lalu hubungkan MCU dengan laptop. Hal pertama yang dilakukan sebelum menghubungkan pin AO dengan sensor yaitu diberi potensiometer.

    Menggunakan program Arduino IDE, PC akan mengeluarkan output tegangan sebesar 0-225. Nilai biner dari 255 yaitu 1111 1111 = 8 bit. Untuk mengukur tegangan yaitu letakkan voltmeter diantara pin AO dan potensiometer. fungsi voltmeter ini digunakan untuk mengukur tegangan input pada pin AO.

    Contoh kalibarasi sensor suhu yang menggunakan thermometer yaitu :
    1. Siapkan gelas yang telah diisi dengan air raksa.
    2. Kemudian masukkan thermometer dan sensor suhu pada gelas. Ukur driver yang menghubungkan antara sensor suhu dengan input analog pada MCU menggunakan voltmeter.
    3. Amati monitor, monitor akan menampilkan nilai suhu dalam satuan derajat.

    Nilai derajat diperoleh dengan cara persamaan garis lurus yaitu Y(t) = mx+C. C. Nilai m = y/x. merupakan nilai

    Nama : Fahrezi Fitria Agasi
    Kelas : 2D TT
    No. Urut : 08
    NIM : 1931130053
    Koordinasi Lokasi: -7.820236, 112.677934 (di rumah, Lawang)

    BalasHapus
  6. 2DTT13_Miftakhul Rohma8 Juni 2021 pukul 18.35

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG
    Ada beberapa sensor yang digunakan yaitu, Sensor suhu, sensor kelembapan, sensor intensitas cahaya, sensor level, tekanan, putaran,salinitas,gas, dll. Sensor analog menghasilkan output berupa tegangan yang jika dihubungkan ke MCU menggunakan PIN Analog (A0). Catu daya padaa VCC sebesar 0V- 5V. Sebelum Sensor dihubungkan maka sensor diberi potensiometer sebesar 0-1Kohm. Potensiometer ini bisa diputar untuk mengubah besarnya.
    Untuk kalibrator pada sensor suhu menggunakan Thermometer :
    1. Siapkan gelas berisi air raksa.
    2. Masukkan Thermometer dan sensor suhu yang dihubungkan dengan driver pada gelas.
    3. Ukur menggunakan Voltmeter.
    4. Selanjutnya monitor akan menampilkan nilai suhu dalam derajat.
    5. Akan menampilkan suhu 30 derajat = 100 decimal.
    6. Jika kita memasukkan bongkahan es maka suhu akan turun atau rendah (4 derajat = 10 decimal)
    7. Jika air diganti dengan air panas maka suhu akan naik (90 derajat = 200 Decimal).
    8. Kemudian jika dibiarkan suhu akan turun Kembali ke suhu kamar (30 derajat = 100 decimal).
    Nilai suhu tersebut dapat dibuat grafik dengan garis lurus menggunakan persamaan Y= m X + 3, m = y/x. dimana sumbu x = Suhu, sumbu y = Nilai decimal. Jika sumbu y=30 dan sumbu x=60, Maka m = 30/60 = 0,5. Jadi Y = 0,5 X+3. Nilai Y dimasukkan ke software pada MCU.
    Nama : Miftakhul Rohma
    Kelas : 2D TT
    No.Urut : 13
    NIM : 1931130034
    Koordinat Lokasi : -7.3147222, 112.1444445

    BalasHapus
  7. TT2D-05-ANISSATUL CHUSNA8 Juni 2021 pukul 21.54

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Ada beberapa macam sensor analog yaitu sensor suhu, sensor kelembaban, sensor intensitas cahaya, sensor level, sensor tekanan, sensor aliran, sensor volume, sensor putaran, sensor salinitas, sensor gas, dan lain-lain. Pada sensor analog ini, tegangan merupakan outputnya yang terhubung ke pin analog A0 yang ada di MCU. Range Catu daya (VCC) pin analog tersebut adalah 0 Volt – 5 Volt. Pada percobaan kali ini kita menggunakan program standart yaitu dengan mnghubungkan MCU ke laptop / PC. Selanjutnya, pin A0 disambungkan dengan potensiometer. Pada kaki positifnya diberi daya sebesar 5V dan kaki negative digroundkan.
    Apabila kita menggunakan program bawaan dari MCU tersebut, jika 0 Volt maka hasilnya juga 0 dan jika 5 Volt maka menghasilkan 255. Contoh bilangan biner dari 255 yaitu 1111 1111 = 8 bit.
    Untuk mengukur tegangan pada input pin A0 adalah dengan menggunakan voltmeter.
    Kali ini kita menggunakan percobaan sensor suhu dengan menggunakan kalibrator yang berupa thermometer. Persiapannya adalah siapkan gelas berisikan air, masukkan thermometer air raksa dan sensor suhunya. Sensor tersebut biasanya terdapat driver yang berisi kumpulan elektronik. Lalu, driver tersebut harus disambungkan ke pin A0 yang ada voltmeternya.
    Percobaan ini bertujuan untuk mendapatkan grafik perbandingan nilai pengukuran dengan potensiometer, nilai yang ada di sensor, dan nilai pada skala thermometer tersebut.
    Langkah-langkah percobaan ini adalah :
    1. Menyiapkan gelas yang berisikan air.
    2. Memasukkan thermometer dan sensor suhu ke dalam gelas yang sudah terhubung dengan driver.
    3. Mengukur dengan Voltmeter.
    4. Monitor akan menampilkan hasil nilai suhu dalam satuan derajat. Yaitu nilai suhu air tersebut 30 derajat dengan nilai decimalnya 100.
    5. Lalu kita coba menambahkan es batu kedalam gelas tersebut.
    6. Suhu akan turun, nilai yang dihasilkan pada monitor yaitu 4 derajat dengan nilai decimalnya 10.
    7. Selanjutnya, kita coba mengganti air es tadi menggunakan air panas yang menghasilkan nilai pada monitor 90 derajat dengan nilai decimalnya 200.
    8. Terakhir, kita biarkan air tersebut dingin seperti biasa sehingga menghasilkan nilai yang sama dengan suhu kamar sebesar 30 derajat dengan nilai decimalnya 100.
    9. Membuat grafik untuk menghasilkan garis lurus.
    Rumus mencari persamaan garis yaitu y=mx + 3.
    x=sumbu x (suhu) , y=sumbu y(decimal)
    y=mx + 3
    m=30/60= 0,5.
    Jadi y=0,5x+3. Dari nilai y tersebut bisa dimasukkan pada MCU.

    BalasHapus
  8. TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Terdapat beberapa Sensor yaitu Sensor Suhu, Sensor Kelembapan, Sensor Intensitas Cahaya, Sensor Level, Tekanan, Aliran, Putaran, Salintas, Gas, dll.

    Pada MCU di atas input analognya menggunakan sensor suhu yang meliputi suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran,volume, putaran, salinitas, gas, dll. Tegangan yang digunakan yaitu antara 0V-5V. Lalu hubungkan MCU dengan laptop. Hal pertama yang dilakukan sebelum menghubungkan pin AO dengan sensor yaitu diberi potensiometer.

    kalibrasi, pertama membuat Tabel untuk mengukur tegangan input Analog pada nodeMCU menggunakan multimeter / Voltmeter. Lalu, ada kalibrator yaitu menggunakan thermometer / thermometer air raksa (jika menggunakan sensor suhu). Awalnya, siapkan gelas berisi air. Lalu masukkan termometernya. Misalnya, sensor suhunya menggunakan sensor termokopel yang terdapat driver yang berisi komponen elektronik. Lalu sensor tersebut dihubungan dengan ADC atau A0 (Input Analog). Pada hubungan anatara A0 dengan sensor tersebut diberi multimeter atau voltmeter. Tujuan pembuatan rangkaian ini agar didapatnya grafik pembanding nilai-nilai pengukuran dengan penggunaan potensiometer, nilai-nilai pada sensor, dan nilai-nilai skala pada thermometer.

    Contoh besarnya suhu air dalam gelas yaitu 30 derajat celcius, besarnya tampilan pada PC yaitu nilai decimal rentang dari 0-225, misal besarnya 120. Maka nilai 120 tersebut harus dikonversi ke derajat. Lalu, membuat table berisikian pengukuran suhu pada air jika diberi es batu maka suhu nya akan rendah. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan naik, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table tersebut. Sehingga, hasil dari table tersebut menghasilkan sebuah grafik perubahan suhu air dalam gelas. Setelah itu, pengukuran dilanjutkan dengan mengukuur suhu air yang sudah direbus misalkan suhunya 90 derajat celcius. Lalu suhu tersebut dikonversi ke biner. Lama kelamaan suhu pada air tersebut akan turun sampai suhu kamar, dan tiap 5 derajat perubahan suhu di catat di table baru. Lalu, hasil table baru tersebut akan melanjutkan grafik yang sudah dibuat tadi. Yang ditampilkan pada PC atau computer nantinya akan berubh menjadi derajat bukan lagi decimal. Nilai derajat tersebut didapat dengan cara merubah program dengan persamaan garis lurus yaitu Y(t) = mx + c. C merupakan nilai awal pada grafik. m merupakan nilai koefisisen arah atau kemiringan.
    ( Nilai m = y/x )

    Nama : Mohamad Ilham Syafrizal
    kelas : 2D_Teknik Telekomunikasi
    absen : 14

    BalasHapus
  9. TT-2D-01-ABBEL RAMA VALLERY PUTRI9 Juni 2021 pukul 23.02

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU INPUT ANALOG
    MCU dengan input analog bisa menggunakan sensor suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran, volumen, putaran, salinitas (konsentrasi garam), gas, dll.
    Untuk pembahasan kali ini, karena kita menggukan sensor analog, maka output akan digunakan sebagai tegangan. Jika menggunakan sensor seperti pada gambar, maka harus menggunakan pin A0 (analog) pada MCU.
    • Catu daya (Vcc)
    Macam-macam Vcc : 5V, 3.3V
    • Range A0
    0 sampai 5V, atau 3.3V untuk ESP32
    Menggunakan program standart, dimana potensiometer dihubungkan ke Vcc, lalu di groundkan seperti pada gambar. Putar potensiometer dari 0 – 1KOhm, dan diberi tegangan 5V, sehingga tegangan pada A0 antara 0 – 1KOhm. Kemudian liat pada monitor, program IDE, maka akan keluar tegangan. Pada saat 0 nilai yang keluar akan 0, lalu putar sampai 5V dan lihat nilai yang dihasilkan. Misalkan menunjukkan nilai 255 yang merupakan bilangan desimal, maka cari nilai binernya. Biner dari 255 sendiri adalah 1111 1111. Artinya sistem mikroprosesor yang kita miliki ADC nya mengkonversi berjumlah 8 bit. Sehingga pada gambar dapat dilihat dari 0000 0000 sampai dengan 1111 1111. Misalkan dari bilangan hexadesimal dari 00 sampai dengan FF. Ada program yang menggunakan desimal atau hexadesimal, tergantung pada program yang digunakan pada MCU.

    Langkah-langkah kalibrasi :
    Membuat tabel untuk mengukur tegangan. Jadi, beri voltmeter yang dihubungkan pada MCU dan ground seperti pada gambar. Dimana voltmeter digunakan untuk mengukur input kaki A0. Contohnya, misalkan menggunakan sensor suhu.
    Disini harus mempunyai kalibrator, yaitu menggunakan termometer. Siapkan gelas berisi air, kemudian masukkan termometer kedalam gelas. Termometer air raksa yang cukup presisi dan sesuai standart.
    Masukkan juga sensor yang digunakan. Misalkan menggunakan sensor termokopel. Masukkan kedalam gelas. Dimana biasanya sensor memiliki driver yang berisis komponen elektronik.
    Dari driver dihubungkan ke ADC A0. Lalu pasang voltmeter seperti pada gambar.
    Bandingkan pengukuran menggunakan termometer dan nilai termometer pada gelas dengan tegangan pada gambar pertama.
    Tujuan dari percobaan ini adalah, kita akan mendapatkan grafik untuk perbandingan nilai-nilai pengukuran menggunakan potensiometer dengan nilai-nilai yang menggunakan sensor dan nilai skala pada termometer yang asli.
    Misalkan mikroprosesor bernilai 0 sampai 255, dimana 0 dari 0V, sedangkan 255 dari +5V. jadi, berapapun nilai tegangan pada voltmeter antara driver dan A0 akan ditampilkan di monitor. Dimana yang akan ditampilkan monitor pertama kali adalah 0 sampai 255 dikarenakan belum mengetahui nilai suhu, yang tergantung pada mikrokontrolernya.
    Pada saat sensor dimasukan ke dalam air, yang ditampilkan voltmeter adalah tegangan tertentu, sedangkan yang ditampilkan monitor adalah nilai desimal antara 0 sampai 255. Misalkan yang ditampilkan bernilai 120, maka nilai 120 harus dikonversi kedalam derajat.
    Lalu membuat tabel yang berisikan pengukuran suhu yang diberi es batu, dimana suhu tersebut nantinya akan rendah dan lama kelamaan suhu pada air akan naik. Sehingga tiap 5 derajat perubahan suhu akan dicatat pada table. Hasil dari table nantinya akan menghasilkan sebuah grafik perubahan suhu air dalam gelas.
    Kemudian, mengukur suhu air yang sudah direbus, misalnya memiliki suhu 90 derajat Celsius, lalu suhu tersebut dikonversi ke biner. Dimana nantinya lama kelamaan suhu tersebut akan turun sampai suhu kamar, dan tiap perubahan suhu juga dicatat pada table yang baru.
    Sehingga yang ditampilkan monitor nantinya akan berubah ke derajat. Untuk nilai derajat dapat didapatkan dengan membuat program persamaan garis lurus yaitu Y(t) = mx + c. dimana c merupakan nilai awal yang berada pada grafik, sedangkan m merupakan nilai koefisien arah atau kemiringan. Dengan nilai m = y/x. dimana sumbu x merupakan suhu, dan sumbu y merupakan nilai decimal.

    Nama : Abbel Rama Vallery Putri
    Kelas : 2D TT
    No. Urut : 01
    NIM : 1931130030
    Koordinat Lokasi : -7,9797883, 112,6198489

    BalasHapus
  10. TT2D-19-Rizki Hidayatillah9 Juni 2021 pukul 23.08

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU INPUT ANALOG

    Dalam Bidang Keilmuan Elektronika banyak sekali jenis sensor yang tersedia di antaranya, sensor suhu, kelembapan, intensitas cahaya, level ketinggian, tekanan, aliran, volume, putaran, gas, salinitas, dan sebagainya. Pada sensor input analog, outputnya berupa tegangan. Apabila sensor dengan input analog disambungkan dengan MCU, maka perlu menggunakan pin analog (A0). Catu daya/VCC juga diperlukan dan nilainya bergantung pada setiap jenis MCU dengan nilai kisaran antara 0-5V. MCU juga perlu dihubungkan dengan PC menggunakan program standart.
    Ketika ingin membuat rangkaian, input analaog perlu disambung dengan potensiometer yang dihubungkan ke VCC dan di-ground. Nilai pada potensiometer dapat dirubah sesuai kebutuhan (range 0-1KOhm). Untuk melihat pada monitor PC, gunakan program bawaan MCU. Pada tegangan 0V akan menghasilkan keluaran d PC 0. Putar tegangan hingga nilainya maksimum 5V maka akan menghasilkan sebuah nilai, misalnya 255 (bilangan hexadecimal). Kemudian, cari nilai binernya dan didapatkan 1111 1111 = 8 bit. Artinya, sistem yang dimiliki oleh MCU ini ADC (Analog to Digital Converter)-nya mengkonversi 8 bit.
    Langkah pertama untuk melakukan kalibrasi adalah membuat tabel dan mengukur tegangan input di pin A0 dengan menggunakan Voltmeter. Contohnya, pada pengukuran suhu menggunakan sensor suhu memerlukan kalibrator berupa thermometer. Tahap pertama siapkan gelas berisi air. Kemudian, masukkan thermometer dan sensor suhu yang dihubungkan dengan driver yang berisikan komponen elektronik. Kemudian, hubungkan driver dengan ADC (Analog to Digital Converter)/pin AO pada MCU dan pasang Voltmeter. Tujuannya adalah agar mendapatkan grafik pembanding nilai-nilai pengukuran menggunakan potensiometer, nilai-nilai pada sensor serta nilai-nilai skala pada thermometer. Nilai tegangannya akan ditampilkan melalui monitor PC.
    Pada permisalan suhu air pada gelas sebesar 30 derajat celcius dengan tegangan tertentu akan menunjukkan nilai decimal (antara 0-255) misalkan didapatkan nilai 100. Kemudian, masukkan bongkahan es dan nilai suhu akan turun dan terbaca pada thermometer, misalkan didapatkan nilai 4 derajat celcius dan menghasilkan nilai decimal sebesar 10. Lalu, ganti air pada gelas dengan air panas dengan suhu permisalan 90 derajat celcius dan menghasilkan nilai decimal sebesar kurang lebih 200. Kemudian, biarkan air tersebut hingga suhunya turun kembali (ke suhu kamar) menjadi 30 derajat celcius dengan nilai decimal 10. Nilai-nilai yang telah didapatkan kemudian dibuat grafik dan menghasilkan garis lurus. Cari persamaan garis dengan rumus y = mx + c, dengan rincian sumbu x sebagai nilai suhu, sumbu y sebagai nilai decimalnya, c sebagai titik/nilai awalan pada grafik (dimisalkan bernilai 3), dan m sebagai gradien kemiringan garis grafik, di mana nilai m = y / x. Diperoleh hasil perhitungan nilai m, m = 30 / 60 = 0,5. Sehingga, nilai persamaannya menjadi y = 0,5x + 3.

    NAMA : RIZKI HIDAYATILLAH
    KELAS : 2D
    NO.ABSEN : 19
    NIM : 1931130072
    KOORDINAT LOKASI : -7.9444262, 112.615445

    BalasHapus
  11. TT2D-11-Kintara Salsabila9 Juni 2021 pukul 23.11

    TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU INPUT ANALOG

    Dalam teknik kalibrasi suhu pada MCU input analog dapat menggunakan berbagai sensor yaitu sensor suhu, sensor kelembapan, sensor intensitas cahaya, aliran, tekanan, level ketinggian, volume, putaran, gas, salinitas, dll, Disini akan membahas tentang sensor analog, output pada sensor analog ini berupa tegangan.

    Jika kita menggunakan sensor analog maka perlu disambungkan dengan pin A0 atau analog pada mikrokontroler. Catu daya atau VCC yang diperlukan tergantung VCC tiap mikrokontroler dengan nilai kisaran 0-5 V. Kemudian, pada MCU perlu disambungkan pada PC dengan menggunakan program standart. Dalam membuat rangkaian, input analog pada MCU disambung dengan potensiometer yang dapat diubah besarnya sesuai kebutuhan dengan range 0-1 KOhm. Pada PC dengan menggunakan program bawaan MCU yaitu Arduino IDE. Pada tegangan 0V maka menghasilkan keluaran senilai 0. Apabila diputar tegangan hingga mencapai 5V akan menghasilkan nilai misalkan, 255 (Nilai ini merupakan nilai Hexadecimal). Kemudian, mencari nilai binernya yang didapatkan biner dari 255 yaitu 1111 1111 = 8 bit. Artinya, system pada MCU ini ADC-nya mengkonverter sebesar 8 bit. Pada biner 0000 0000 = 00 dan biner 1111 1111 = FF.

    Tahap pertama dalam kalibrasi yaitu membuat tabel untuk mengukur tegangan input pada pin A0 menggunakan voltmeter atau multimeter. Contohnya,pada penggunaan sensor suhu menggunakan kalibrator berupa thermometer. Pertama, siapkan gelas yang berisi air. Kemudian, masukkan thermometer dan sensor suhu. Sensor suhu ini menggunakan sensor termokopel, biasanya dihubungkan dengan driver yang berisi komponen elektronik. Lalu, driver dihubungkan dengan ADC juga pasang voltmeter. Jadi, tujuan dari percobaan yang kita lakukan adalah untuk mendapat grafik pembanding nilai pengukuran dengan potensio,nilai skala pada thermometer,dan nilai pada sensor yang dimana nilai tegangan akan ditampilkan pada monitor atau PC.

    Sensor suhu dan thermometer yang telah dimasukkan air. Misalkan, thermometer menunjukkan 30 derajat celcius dengan tegangan tertentu yang akan menunjukkan nilai decimal antara 0-225. Jika nilai yang didapat 100. Kemudian, masukkan bongkahan es batu pada gelas maka suhu akan rendah yang ditampilkan pada thermometer. Misalkan, nilai yang didapatkan 4 derajat menghasilkan nilai decimal 10. Lalu, air gelas yang digunakan tadi diganti dengan air panas dengan suhu 90 derajat menghasilkan nilai decimal 200 dan biarkan hingga suhu turun Kembali 30 derajat dengan nilai decimal 100. Nilai yang kita peroleh dibuat grafik dan menghasilkan garis lurus. Lalu, untuk mencari persamaan garis kita menggunakan rumus y= mx + 3. Dimana sumbu x sebagai suhu dan sumbu y sebagai nilai decimal.

    Nama: Kintara Salsabila
    Kelas : 2D TT
    No. Unit : 11
    NIM : 1931130016
    Koordinat Lokasi : -7.942867, 112.618297

    BalasHapus
  12. TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Pada MCU di atas input analognya menggunakan sensor suhu yang meliputi suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran,volume, putaran, salinitas, gas, dll. Tegangan yang digunakan yaitu antara 0V-5V. Lalu MCU dihubungkan dengan laptop.
    Pada pin AO sebelum dihubungkan langsung dengan sensor diberi potensiometer dengan range 0 – 1 KOhm, kaki positif diberi daya 5V dan kaki negative diberi ground. Yang berarti ketika potensiometer diputar maksimum 1KOhm memiliki tegangan 5V, begitu sebaliknya ketika potensiometer 0 Ohm maka memiliki tegangan 0V.

    Menggunakan program bawaan MCU, misalkan Arduino IDE. Pada PC akan keluar tegangan pada saat 0V menghasilkan nilai 0 dan pada saat 5V menghasilkan nilai (misalkan 255, yang kemudian dicari nilai binernya. Nilai biner dari 255 yaitu 1111 1111 = 8 bit). Untuk melakukan pengukuran tegangan diberi voltmeter yang diletakkan antara pin AO dan potensiometer. Voltmeter ini digunakan untuk mengukur tegangan input pada pin AO.
    Adapun kalibrasi pada sensor suhu menggunakan Thermometer :
    1. Siapkan gelas berisi air raksa.
    2. Masukkan Thermometer dan sensor suhu yang dihubungkan pada driver pada gelas.
    3. Kemudian ukur menggunakan volt meter
    4. Maka monitor akan menampilkan nilai suhu dalam derajat, yakni 30 derajat = 100 decimal.
    5. Lalu masukkan Es maka suhu akan turun (4 derajat = 10 decimal)
    6. Dan jika air diganti dengan air panas maka suhu akan naik (90 derajat = 200 Decimal).
    7. Kemudian jika dibiarkan suhu akan turun Kembali ke 30 derajat = 100 decimal (suhu kamar)
    Nilai suhu tersebut dibuat grafik dengan garis lurus menggunakan persamaan Y= mX + 3, m = y/x. dimana :
    sumbu x = Suhu,
    sumbu y = Nilai decimal.
    Jika sumbu y=30 dan sumbu x=60,
    Maka m = 30/60 = 0,5. Jadi Y = 0,5 X+3.
    Nilai Y dimasukkan ke software pada MCU.

    Nama: Muhammad Rafli Albar
    Kelas: 2D TT
    absen: 16
    NIM: 1931130104
    Koordinat Lokasi: -7.944754, 112.615999

    BalasHapus
  13. TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG

    Ada beberapa Sensor yang digunakan dalam kalibrasi ini, antara lain
    Sensor Suhu,
    Sensor Kelembapan,
    Sensor Intensitas Cahaya,
    Sensor Level,
    Tekanan, Aliran, Putaran, Salintas, Gas, dll.

    Dalam hal ini tegangan yang digunakan 0V-5V. selanjutnya hubungkan MCU pada laptop.
    poin pertama yang harus dilakukan sebelum menghubungkan pin AO
    dengan sensor yaitu diberikan potensiometer pada range 0 – 1KOhm.
    Pada kaki positifnya diberi daya sebesar 5V dan kaki negative digroundkan.
    Kali ini kita menggunakan percobaan sensor suhu dengan menggunakan kalibrator yang berupa thermometer.

    Untuk kalibrator pada sensor suhu menggunakan Thermometer :
    1. Kita siapkan satu gelas berisi air raksa.
    2. Kemudian Masukkan Thermometer dan sensor suhu yang dihubungkan dengan driver pada gelas.
    3. Lalu kita ukur menggunakan Voltmeter.
    4. Selanjutnya pada monitor akan menampilkan nilai suhu dalam derajat.
    5. Monitor akan menampilkan suhu 30 derajat = 100 decimal.
    6. Tapi jika kita memasukkan bongkahan es maka suhu akan turun atau rendah (4 derajat = 10 decimal)
    7. Berbeda halnya jika air diganti dengan air panas maka suhu akan naik (90 derajat = 200 Decimal).
    8. Kemudian jika dibiarkan suhu akan turun Kembali ke suhu kamar (30 derajat = 100 decimal).
    Pada nilai suhu tersebut dapat dibuat grafik dengan garis lurus.
    menggunakan persamaan y = mx+C. C. Nilai m = y/x.


    Nama : Rochmad Tri Purwanto
    Kelas : 2D
    No. Absen : 20
    NIM : 1931130009
    Koordinat Lokasi : -7.902221,112.577852

    BalasHapus
  14. RANCANGAN TEKNIK KALIBRASI SUHU PADA MCU UNTUK SENSOR ANALOG
    Dalam membuat rancangan ini, kta perlu menyiapkan 1 buah mikrontroller, sebuah jenis sensor, dan yang pasti ada catu daya. Di sini kita gunakan sensor tegangan, pada pin mikrokontroller, yaitu pin analog yang akan dihubungkan ke resistor yang sudah disambungkan ke Vcc dan ground. Atau potensiometer yang nilainya 1 kohm. Lalu pin output yang disambungkan ke laptop atau PC. Catu daya atau Vcc yang digunakan sebesar 5 Volt. Apabila dijalankan, yang tertampil pada layar monitor adalah nilai tegangan yang diatur melalui putaran potensiometer. Ketika potensio diputar persis habis kea rah ground yang mengartikan bahwa tegangannya 0 Volt, maka yang tertampil pada layar monitor juga 0, berupa data decimal. Lalu apabila diputar habis ke 5 Volt maka yang tertampil pada layar monitor adalah nilai 255, 23, atau 1000. Hal ini tergantung pada MCU. Lalu ubah nilai itu menjadi bentuk biner. Contohnya pada nilai 255. Nilai decimal ini apabila diubah ke bentuk biner menjadi 1111 1111 = 8 bit. Jadi MCU yang kita gunakan memiliki nilai 8 bit. Pada heksadesimal menjadi FF. Pada MCU memilki bentuk program yang berbeda – beda. Ada yang menggunakan bentuk decimal, ada yang heksadesimal. Program ini dijalankan menggunakan bantuan Arduino IDE.
    Pada potensiometer diukur menggunakan voltmeter, tujuannya yaitu untuk mengukur tegangan input atau kaki A0. Contohnya sensor yang dipakai adalah sensor suhu. Untuk melakukan pengetesan siapkan terlebih dahulu tabung yang berisi air. Letakkan termoter dan sensor ke dalam air. Ujung kabel sensor arahkan ke pin A0 pada mikrokontroller. Jadi yang tertampil pada monitor adalah nilai 0 – 255 sedangkan untuk thermometer akan menampilkan nilai dengan satuan derajat. Misalnya pada suhu 30⁰, di layar monitor tertampil nilai 100. Lalu kita coba buat percobaan dengan memasukkan bongkahan es batu, seharusnya yang tertampil pada thermometer dan sensor akan berubah. Apabila dibiarkan, maka keadaan pada tabung itu akan berubah menjadi naik suhunya. Setiap kenaikkan nilai pada thermometer pada sensor juga akan naik. Bedanya pada thermometer berupa nilai suhu derajat sedangkan untuk layar monitor nilai decimal. Sampai pada kondisi yang stabil lagi seperti di awal yaitu 30⁰ dengan nilai 100 untuk desimalnya. Bisa dituliskan fungsi Y(x) = mx + c. Dengan c nilai awal dari suhu pada thermometer. Untuk m didapatkan dari y/x.
    Nama : Shinta Bayu Rahmawati
    kelas : 2D
    No. Urut : 21
    Koordinat Lokasi : S -7.9419537, E 112.609316

    BalasHapus
  15. Hayu Hanifa Prasetyo11 Juni 2021 pukul 13.36

    Teknik Kalibrasi Suhu pada MCU untuk Sensor Analog

    Sensor memiliki berbagai macam jenis yaitu seperti sensor suhu, Sensor Cahaya, Sensor Tekanan, Aliran,Gas dll.
    Untuk gambar diatas untuk input analognya menggunakan sensor meliputi sensor suhu, kelembaban, intensitas cahaya, level, tekanan, aliran,volume,gas dll. Sedangkan outputnya digunakan sebagai tegangan.
    Tegangan yang digunakan berkisar antara 0V - 5V. Pada pin AO sebelum dihubungkan dengan sensor, kita beri potensiometer dengan range 0 - 1 Kohm,sedangkan pada kaki positif kita beri daya sebesar 5 V dan kaki negatif kita pasang ground. Jadi saat potensio diputar maksimum 1 Kohm maka memiliki tengan sebesar 5V dan jika potensio meter diputar maksimum kearah sebaliknya maka nilai tegangan sebesar 0V.

    Pada MCU diatas memerlukan program bawaan ,contohnya seperti Arduino IDE yang pernah kita gunakan. untuk menguji sensor suhu menggunakan thermometer kita perlu melakukan kalibrasi sebagai berikut :
    1. Siapkan gelas berisi air raksa.
    2. Masukkan Thermometer dan sensor suhu yang sudah dihubungkan pada driver gelas.
    3. Ukur menggunakan volt meter.
    4. Maka monitor akan menampilkan nilai suhu dalam derajat, yakni 30 derajat = 100 decimal.
    5. Masukkan Es maka suhu akan turun (4 derajat = 10 decimal)
    6. Jika air diganti dengan air panas maka suhu akan naik (90 derajat = 200 Decimal).
    7. Kemudian jika dibiarkan suhu akan turun Kembali ke 30 derajat = 100 decimal (suhu kamar).
    Nilai suhu tersebut digambarkan melalui grafik dengan garis lurus menggunakan persamaan Y= mX + 3, m = y/x. dimana :
    Sumbu x = Suhu,
    Sumbu y = Nilai decimal.
    Jika sumbu y=30 dan sumbu x=60,
    Maka m = 30/60 = 0,5. Jadi Y = 0,5 X+3.
    Nilai Y dimasukkan ke software pada MCU.

    Nama: Hayu Hanifa Prasetyo
    Kelas: 2D TT
    absen: 10
    NIM: 1931130086
    Koordinat Lokasi: -7.940699, 112.614355

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

2dtt17

tt2d24 PENGEMBANGAN TEMPAT SAMPAH PINTAR MENGGUNAKAN ESP32

2dtt02